IKHLAS
Ikhlas ialah melakukan sesuatu hanya dengan mengharap ridlo Allah, bukan karena ingin mendapat pujian dari manusia.
Orang yang beramal dengan mengharapkan selain Allah misalnya untuk mendapatkan pujian dari orang lain maka amalnya tidak mendapatkan pahala.
Firman Allah dalam QS.Hud ayat 15-16
"Barang siapa menghendaki kehidupan dunia dan perhiasannya niscaya kami berikan pada mereka balasan pekerjaan mereka di dunia dengan sempurna, dan mereka di dunia tidak dirugikan. Itulah orang-orang yang tidak memperoleh di akhirat kecuali neraka, dan lenyaplah di akhirat itu apa yang mereka usahakan di dunia, dan sia-sia lah apa yang mereka kerjakan. (Hud 15-16)
0 komentar:
Posting Komentar